Contoh proposal magang dapat diunduh dengan meng-klik LinkĀ ini: Proposal Magang contoh
Tag: contoh
Contoh Magang: Bab 1 Pendahuluan
by 0 Comments
• •BAB 1. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Ketidakpastian merupakan salah satu atribut yang tidak dapat dihindari dalam kehidupan manusia, sehingga menyebabkan adanya risiko. Risiko adalah kemungkinan akan terjadinya suatu kondisi yang tidak diinginkan serta berpotensi menimbulkan kerugian. Dalam rangka mengantisipasi potensi kerugian tersebut, muncullah suatu kegiatan usaha yang dikenal dengan asuransi.
Berdasarkan Undang-Undang No 2 Tahun 1992 tentang Usaha […]